Trik Menghilangkan Background Photo Menggunakan PowerPoint

Microsoft PowerPoint adalah program yang di buat untuk presentasi, yang di kembangkan oleh perusahaan Microsoft. PowerPoint mulai di pergunakan pada versi Microsoft office system pada tahun 2003, dan terus di kembangkan hingga saat ini. 

Powerpoint memiliki berbagai macam fitur-fitur untuk mendukung pekerjaan penggunanya, agar bisa menghasilkan data atau dokumen yang bagus dan menarik.

Selain di pergunakan untuk membuat slide presentasi, PowerPoint juga di lengkapi dengan beberapa fitur untuk bisa menambahkan audio, photo, bahkan untuk membuat video animasi.  

PowerPoint juga di lengkapi dengan beberapa pilihan template yang di pergunakan untuk latar belakang presentasi yang mempunyai fungsi agar tampilan jadi lebih menarik. 

Format Penyimpanan PowerPoint

File yang di buat bisa di export bisa di simpan dalam beberapa macam format diantara sebagai berikut;

  • Format penyimpan untuk dokument presentasi PPT, PPS, POT, PPTX, PDF, XPS, open
  • Dokumen Gambar dan photo disimpan format JPG, PNG, TIFF dan GIF
  • Serta video atau animasi dengan format MPEG-4 Video

Cara Menghilangkan Background Photo

Microsoft PowerPoint di lengkapi juga dengan fitur untuk menghilangkan background atau latar belakang pada photo atau gambar.

Dengan menggunakan Powerpoint terbilang sangat mudah dan cepat untuk menghilangkan latar belakang yang ada pada photo atau gambar.

Simak langkah-langkahnya berikut ini;

  • Buka Microsoft PowerPoint, 
  • Setelah terbukan klik menu Insert dan Picture pilih photo atau gambar yang ada pada di drive penyimpanan kamu
  • Tunggu hingga photo kamu benar-benar selesai di upload
  • Pada photo Klik 2x lalu akan tampil menu Format
  • Pilih menu Remove Background yang ada pada posisi kiri atas
  • Klik menu Mark Areas to keep, lalu atur kotak yang ada pada photo kamu, bagian mana yang akan di hilangkan
  • Setelah semua di atur sesuai dengan kebutuhan, kemudian klik menu Keep to changes

Microsoft Power Point

Baca Juga:
Fungsi fitur pada menu Remove Background, 
  • Mark area to keep : untuk menandai bagian-bagian pada photo yang akan di pertahankan
  • Mark Areas to Remove Refine: berfungsi untuk mengilangkan latar belakang pada photo, dengan menggunakan pena yang ada pada layar
  • Delete marks: untuk menghapus bagian yang sudah di tandain
  • Dischard All Changes: Bebatalkan semua perubahan yang sudah anda lakukan
  • Keep Changes: Melanjutkan perubahan yang sudah anda kerjakan

Setelah semua background berhasil di hilangkan, kamu dapat menyimpannya dalam beberapa format. 

Sekian artikel tentang cara menghilangkan background atau latar belakang photo atau gambar. 

Simak terus artikel atau informasi lainnya di blog worksproces.blogspot.com semoga bisa memberikan manfaat. Terima kasih

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel